Matakuliah Praktikum Studi Naskah Tasawuf diharapkan mahasiswa memiliki kemampuan untuk:
- Memahami kandungan naskah tasawuf,
- Memetakan kandungan yang bersiafat pokok pikiran (al-fikrah al-asasiyyah) dan yang bersiafat pelengkap (al-fikrah al-tabi’ah) dari naskah tasawuf
- Melakukakn analisis kritis - historis (al-qira’ah al-naqdiyyah al-tarikhiyyah) terhadap naskah tasawuf dengan pendekatan yang relevan;
- Menerapkan
ketrampilan dalam studi naskah tasawuf klasik dan kontemporer
- Teacher: A. Halil Thahir