Mata kuliah ini merupakan mata kuliah wajib
yang bertujuan untuk mengembangkan kemampuan mahasiswa dalam melakukan telaah
terhadap buku-buku pelajaran yang digunakan di persekolahan di berbagai tingkat
dan satuan pendidikan (sekolah lanjutan pertama, sekolah lanjutan atas, dan
sekolah kejuruan). Praktik penelaahan mencakup kesesuaian kurikulum yang
berlaku hingga kesesuaian dengan pedoman penilaian buku teks. Mata kuliah ini juga
mengembangkan pengetahuan dan keterampilan mahasiswa dalam penyusunan buku teks.
- Teacher: Nurul Dwi Lestari, M.Pd.