Enrolment options

Mata kuliah ini membahas tentang sistem geometris dalam matematika yang mencakup unsur geometris yang tidak didefinisikan, unsur geometris yang didefinisikan, aksioma, postulat/asumsi, teorema dan penerapannya pada pemecahan masalah. Sistem geometris dalam matematika dikembangkan menjadi pengenalan sudut dan penerapannya, macam-macam poligon (segi banyak), penelusuran jumlah sudut dalam dan luar suatu poligon, jenis-jenis segitiga, jumlah sudut dalam dan luar segitiga, ketaksamaan segitiga dan teorema Pythagoras, kesebangunan dan kekongruenan poligon, garis-garis istimewa dalam segitiga, dan penelusuran rumus luas segitiga. Mata kuliah ini disampaikan dengan pendekatan geometris dan analitis berbantuan software matematika yaitu Geogebra dan Mathigon.

Self enrolment (Student)